Pada saat anda ingin membuka
suatu program misalnya saja Ms. Word, anda pasti harus mencari shortcut Ms.
Word terlebih dahulu, baik itu shortcut yang ada pada desktop anda atau anda
harus di repotkan dengan mengklik menu start - all programs - Microsoft office
- Microsoft office word (atau yang lainnya). Agar menghemat waktu dan anda
tidak perlu repot, cobalah untuk membuat shortcut key dari program-program yang
sering anda gunakan, caranya :
- Klik kanan shortcut dari program yang ingin anda buat shortcut keynya, misalnya anda ingin membuat shortcut key Ms. Word, maka cari shortcut Ms. Word anda (biasanya terletak di menu menu start - all programs - Microsoft office - Microsoft office word), jika sudah ketemu maka klik kanan shortcut tersebut kemudian klik properties.
- Akan muncul jendela pop us Ms. Word properties
- Letakkan kursol mouse anda pada edit box shortcut key yang di beri tanda warna merah kemudian tekan kombinasi tombol keyboard yang anda inginkan (biasanya diawali dengan ctrl+alt atau ctrl+shift). Sebagai contoh kita akan menggunakan kombinasi tombol ctrl+alt+w.
- Setelah itu klik menu pull down yang terdapat dalam tab run dan pilih normal window.
- Jika sudah klik OK untuk konfirmasi.
Untuk selanjutnya jika anda ingin
membuka program Microsoft word anda tidak perlu susah-susah mencari shortcunya,
anda cukup menekan tombol ctrl+alt+w maka secara otomatis program Microsoft
word akan terbuka (tereksekusi).
izin nyimak gan
BalasHapusoke silahkan ..
HapusWah nice info nih, bisa langsung berarti, gausah kelamaan lagi :D
BalasHapusthank gan ..
Hapuspertamax nih postingannya keren
BalasHapusIzin yoba ya mas :D
BalasHapus